Selasa, 28 Oktober 2014

Bank Muamalat Indonesia

Atas prakarsa sejumlah tokoh Islam, didirikanlah di Indonesia Bank Muamalat Indonesia (BMI). Tujuan pendiriannya, antara lain, adalah untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat terbanyak bangsa Indonesia sehingga semakin sempit kesenjangan sosial-ekonomi yang terasakan selama ini. Praktik bank ini tidak berbeda dengan bank-bank yang lain, kecuali bahwa semua usahanya didasarkan atas tuntunan syariat Islam.

Kamis, 23 Oktober 2014

Membuktikan Kebenaran Ayat Riba

Krisis Bank Summa, yang pernah melanda dunia perbankan Indonesia, mengakibatkan kecemasan dan kegelisahan bukan hanya nasabah kecil – sebelum adanya kesediaan pihak Bank membayar mereka – tetapi boleh jadi juga nasabah besar. Hanya saja yang disebut terakhir ini pandai atau terpaksa menyembunyikannya.

Rabu, 08 Oktober 2014

"Masyarakat Neraka"

Katakanlah! Apakah sama yang berilmu dengan yang tidak berilmu? (QS 39: 9).

Tidak sama antara mukmin yang duduk dengan mereka yang berjuang di jalan Allah……(QS 4: 95).
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...